Assalamualaikum!
Memperingati hari ulang tahun Jakarta tercinta ke-491. NSG berkolaborasi bersama Rapper asli Betawi yang tidak asing lagi, Bang Muhammad Amrullah alias Kojek Rap Betawi, merilis karya anak Betawi paling kece yang berjudul Anak Jakarte (Betawi Never Die). Semoga lagu ini bisa jadi penyemangat anak-anak Jakarta supaya semakin hebat dalam berkarya sekaligus tetep mencintai dan melestarikan budaya dan kearifan lokal. Yuk, dengerin Anak Jakarte (Betawi Never Die) di iTunes, Apple Music dan Spotify. Video klipnya juga bisa disaksikan di YouTube. Mainkan!
Video klip:
Streaming: